Tujuan Permainan
Tujuan dari games ini adalah untuk :
1. Melatih untuk menjadi seorang leader yang mempunyai komunikasi yang baik
2. Melatih kerjasama diantara tim dengan mengikuti arahan dari leader tim
Peralatan Yang dibutuhkan
Alat yang dibutuhkan adalah :
1. Tali
2. Botol
3. Patok / kayu
Tidak ada komentar:
Posting Komentar